Tak menunggu baik untuk melakukan kebaikan, tak perlu menunggu mapan untuk bisa berbagi. Sedekah terbaikmu sangat berarti bagi para anak yatim.
sahabat YCA, memberi menjadi salah satu hal kebaikan yang perlu ditanamkan dalam diri, apalagi yang kita berikan untuk para anak yatim. Allah sangat senang bagi yang memuliakan dan membahagiakan anak yatim. Allah SWT telah menjanjikan kebaikan untuk kita semua apabila kita memuliakannya.
Nabi Muhammad SAW bersabda: “Bila engkau ingin agar hati menjadi lembut dan damai dan anda mencapai keinginanmu, sayangilah anak yatim, usaplah kepalanya, dan berilah dia makanan seperti yang engkau makan. Bila itu engkau lakukan, hatimu akan tenang serta lembut dan keinginanmu akan tercapai.” (HR. Thabrani)
Santunan Lebaran
547 org x Rp. 250,000
Rp.136.750.000,-
Semoga Allah SWT memudahkan langkah kita dalam kebaikan. Meringankan kita dalam memuliakan anak yatim. Memperbaiki keadaan mereka semampu kita.
Mari berbagi melalui Santunan Lebaran Terbaik Anak Yatim dan Dhuafa yang insyaallah ini akan disalurkan kepada anak-anak yatim dan Dhuafa.